Fitur baru di PES 2013


PES adalah game simulator sepak bola. setiap tahunya PES mengeluarkan versi baru yang lebih canggih. menurut situs resminya, PES 2013 akan dirilis tanggal 4 oktober 2013 di Asia. ada 3 fitur baru di PES 2013 yang disebutkan oleh konami. fitur-fitur ini terdiri dari pes full control, player id dan proactive ai.

1.  PES Full Control


sesuai dengan judulnya fitur ini memberikan kontrol penuh untuk mengendalikan bola. termasuk dribble bola dengan gaya gocekan, menerima bola secara halus, dan juga mengecoh lawan. hal ini belum pernah ada di Pes versi sebelumnya.



Juga ada Full Manual Shooting, Full Manual Passing, Full Manual One-Two untuk bermain passing satu-dua sambil bermain penuh taktik, Response Defending dan perbaikan pada kontrol Goalkeepers atau penjaga gawang.

2. Player ID


Yaitu ciri-ciri khas masing-masing pemain. bagaimana karakteristik dan gaya bermain akan sangat menonjol satu sama lain. saat terjadi gol, pemain akan melakukan selebrasi yang berbeda-beda. 


3. ProActive AI

menyatukan kontrol dengan keaslian yang ada di lapangan sepak bola. Fitur-fitur yang hadir antara lain Balance of Play, Tactical Precision dan Enhanced Goalkeepers. Ketiganya hadir untuk lebih menyeimbangkan permainan, memperbaiki hal-hal yang tidak mungkin terjadi didalam sebuah pertandingan sepak bola yang sebenarnya, dan memperbaiki AI dari kiper seperti reaksi, keefektifan bermain dan cara mengirim bola ke tengah lapangan yang lebih baik.


Trailer :


Comments

Popular posts from this blog

Cara Bikin Blog di blogger.com

Apa itu Boilerplate?

Pengertian Scripting dan Compiled Language